TULISAN ALIANSERA
  • BERANDA
  • TENTANG PENULIS
  • KATEGORI
    • BLOG DAILY
    • BISNIS
    • WEBSITE
    • PROGRAMER
    • INTERNET
    • TEKNOLOGI
    • TUTORIAL
    • DESIGN
  • KONTAK SAYA
    • KONTEN BERBAYAR
    • JASA WEB
No Result
View All Result
Tulisan Aliansera
No Result
View All Result

Bagaimana Menghubungkan Menampilkan Data pada Database Oracle dengan PHP

by aliansera
21/01/2021
in Programer, Tutorial, Website
0 0
2
Bagaimana Menghubungkan Menampilkan Data pada Database Oracle dengan PHP

Bagaimana Menghubungkan Menampilkan Data pada Database Oracle dengan PHP

0
SHARES
35
VIEWS
Share on WhatsappShare on Facebook

Daftar List Pada Tulisan ini

  • MENGHUBUNGKAN PHP KE ORACLE DATABASE
      • Hal yang perlu kamu download
      • Langkah setelah kamu mendownload file diatas
      • Jika sudah, lanjut mengaktifkan extension OCI8. caranya:

Tulisanaliansera.com – Sebagai salah satu database yang populer menurut qword, oracle merupakan perusahaan yang berasal dari california Amerika Serikat yang sudah ada sejak tahun 1977 yang pertama kali membuat Relational Database Management System (RDBMS). Database ini merupakan database dengan kategori berbayar, berbeda dengan database mysql.

Bagi kamu yang menggunakan php dalam bahasa pemograman website, mungkin kamu perlu tau bagaimana cara menghubungkan database oracle dengan menggunakan bahasa pemograman php yang kamu buat. Sebenarnya menghubungkan database oracle dengan php layaknya menghubungkan php dengan mysql, hanya saja kamu perlu menambahkan extension yang perlu kamu download. Berikut langkahnya :

MENGHUBUNGKAN PHP KE ORACLE DATABASE

Hal yang perlu kamu download

  1. Download Oracle instant client
  2. Download Extension OCI8
  3. Download XAMPP

Langkah setelah kamu mendownload file diatas

  1. Extract instant client pada direktori Oracle kalian, kasus ini biasanya Oracle akan membuat folder installan pada: C:/oraclexe. Nah letakkan hasil extract instant client di dalam direktori Oracle-nya.
  2. Atur Path pada environtment variable windows. Kalo saya menggunakan Windows 10 tinggal : This PC -> Properties -> Advanced System Settings -> Environtment Variable lalu Copy alamat dari instant client pada User Variable dan System Variable (jangan lupa kasih tanda ; (titik koma) sebelum copy linknya, contoh saya : C:\oraclexe\instantclient_11_2.
  3. Copy 3 file penting berikut orannzsbb11.dll , oci.dll and oraociei11.dll ke c:\xampp\apache\bin (3 file tersebut ada di dalam direktori instant client).

Jika sudah, lanjut mengaktifkan extension OCI8. caranya:

  1. Buka XAMPP,
  2. Di menu APACHE pilih config dan buka file php.ini
  3. Cari “OCI8”,
  4. lalu hapus tanda titik koma (;) di depan extension = php_oci8.dll dan php_oci8_11g.dll
  5. save, lalu restart APACHE

Untuk tahap selanjutnya, buat koneksi antara PHP dengan Oracle menggunakan config berikut : nama database kalian, bisa di isi dengan IP Address

Default
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
//KONEKSI KE ORACLE
 
$username = "username";
 
$password = "password";
 
$con = oci_connect($username,$password,' (DESCRIPTION =(ADDRESS = (PROTOCOL = TCP)
 
(HOST = 192.168.100.251)(PORT = 1521))(CONNECT_DATA = (SERVER = DEDICATED)(SERVICE_NAME = DBHO)))' );
 
f ($con){
 
echo "<div>Koneksi Database Oracle Berhasil</div>";
 
}else{
 
$err = oci_error();
 
echo "Terjadi Kesalahan dalam Koneksi ke Database";
 
}
 
?>

Jika ada hal yang kurang dipahami, silahkan ditanyakan pada kolom komentar ya.

Post Views: 340
Tags: belajar oracle phpdatabase oracle phpkode php oraclekoneksi php to oraclemenghubungkan oracle to phporacle databaseoracle to php
Previous Post

Buat Website Untuk Menunjang New Normal

Next Post

Membeli Plugin WP Rocket di Zona Digital, Mempercepat Loading Web

Next Post
Membeli Plugin WP Rocket di Zona Digital, Mempercepat Loading Web

Membeli Plugin WP Rocket di Zona Digital, Mempercepat Loading Web

Comments 2

  1. HellizaAnriyani says:
    2 minggu ago

    terimakasih kak ulasannya sangat membantu saya dalam tugas kuliah. pekenalkan nama saya helliza anriyani dari ISB Atmaluhur

    Balas
    • aliansera says:
      2 minggu ago

      Sama-sama semoga membantu..

      Balas

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Popular

  • Membuat Nomor Urut Menggunakan PHP dan Oracle / Mysql Database

    Membuat Nomor Urut Menggunakan PHP dan Oracle / Mysql Database

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bagaimana Menghubungkan Menampilkan Data pada Database Oracle dengan PHP

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bekerja Sebagai Tenaga Honorer

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cara Mengganti Font Browser Crome Yang Berubah Tiba-Tiba

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jurusan Multimedia dan Jaringan Polibatam Bagian Pertama

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Recent Update

Membuat Nomor Urut Menggunakan PHP dan Oracle / Mysql Database

Membuat Nomor Urut Menggunakan PHP dan Oracle / Mysql Database

21/01/2021
Membuat autocomplete dengan PHP dan Oracle

Membuat autocomplete dengan PHP dan Oracle

18/01/2021
Beli Kacamata di Batam Anti Radiasi Buat Melindungi Mata Saat Main PC / Laptop

Beli Kacamata di Batam Anti Radiasi Buat Melindungi Mata Saat Main PC / Laptop

24/12/2020

Daily Blog

  • Blog
sdm unggul indonesia produktif
Blog

Peningkatan SDM Unggul dimulai dari Pemuda yang Peduli

by aliansera
06/12/2019
0

Memasuki zaman yang semakin hari semakin berubah, layaknya kita mempersiapkan diri untuk menjadi bagian dari perkembangan ini. Seperti yang disampaikan...

Read more
Hidup di Batam Kondisi Covid-19

Hidup di Batam Kondisi Covid-19

04/08/2020
MOMENTUM OF LOVE – EPS. 2 PERJUANGAN SEORANG IBU

MOMENTUM OF LOVE – EPS. 2 PERJUANGAN SEORANG IBU

25/11/2019
10 year challenge

10 year challenge, Trend Terbaru 2019 #10yearschallenge

16/01/2019
Alkhalifi Zikri Hady

Perjalanan Anugerah Rezeki Anak Pertama

25/11/2019

Sponsored Post

3 Alasan Pinjaman Bank Syariah Lebih Dilirik Masyarakat Dibandingkan Pinjaman dari Bank Konvensional
sponsored post

3 Alasan Pinjaman Bank Syariah Lebih Dilirik Masyarakat Dibandingkan Pinjaman dari Bank Konvensional

by aliansera
26/03/2020
0

Produk perbankan yang hadir belakangan ini memang semakin banyak. Bahkan tak hanya yang dikeluarkan oleh bank saja, melainkan juga lembaga...

Read more
Uji Kemampuan Bahasa Inggris Kamu melalui Tes EF SET

Uji Kemampuan Bahasa Inggris Kamu melalui Tes EF SET

24/01/2020
Sewa Pickup Murah di Batam dan Tanjung Pinang

Sewa Pickup Murah di Batam dan Tanjung Pinang

14/01/2020
Hindari Sinusitis Pada Anak dengan Memahami Gejalanya

Hindari Sinusitis Pada Anak dengan Memahami Gejalanya

23/12/2019
JASA PEMBUATAN WEBSITE DI TANJUNG BALAI KARIMUN murah

Cari Jasa Pembuatan Website Tanjung Balai Karimun 085271939490

06/01/2020

Kategori

  • Bisnis
  • Blog
  • Design
  • Internet
  • Programer
  • Review Produk
  • sponsored post
  • Teknologi
  • Tutorial
  • Website

© 2021 | Tulisanaliansera.com

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • TENTANG PENULIS
  • KATEGORI
    • BLOG DAILY
    • BISNIS
    • WEBSITE
    • PROGRAMER
    • INTERNET
    • TEKNOLOGI
    • TUTORIAL
    • DESIGN
  • KONTAK SAYA
    • KONTEN BERBAYAR
    • JASA WEB

© 2021 | Tulisanaliansera.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In